Pada Bulan April 2017, PWK UGM mengadakan rangkaian kuliah tamu dengan tema Kepemimpinan dan Kewirausahaan. Kuliah tamu akan dilaksanakan setiap Hari Jum’at pada pukul 15.00 – 17.00 di ruang K4.
Berikut adalah daftar topik rangkaian kuliah tamu dengan tema Kepemimpinan dan Kewirausahaan di Bulan April:
Jum’at, 7 April 2017
Topik: Corporate Entrepreneurship dalam Industri Kreatif
Narasumber: Ibu Wiwik (DAGADU Jogja)
Tempat: Ruang K4, DTAP UGM
Jum’at, 21 April 2017
Topik: Etika Bisnis dan Kepemimpinan
Narasumber: Ibu Nur Wening (Ombudsman DIY)
Tempat: Ruang K4, DTAP UGM
Jum’at, 28 April 2017
Topik: Peluang Bisnis di Bidang PWK (Konsultasi – Konstruksi – Properti)
Narasumber: HIPMI DIY
Tempat: Ruang K4, DTAP UGM
Kuliah tamu tersebut diwajibkan bagi peserta mata kuliah Kewirausahaan dan Kepemimpinan.
Kuliah tamu juga dibuka untuk seluruh warga Departemen Teknik Arsitektur dan Perencanaan.
Narahubung kuliah tamu: Rendy Bayu Aditya (lpps.pwkugm@gmail.com)